Entri Populer

Minggu, 26 Agustus 2012

DHARMA ATAU AGAMA “MOKSHA BERSATUNYA ATMA DENGAN BRAHMAN”


14. DHARMA ATAU AGAMA
“MOKSHA BERSATUNYA ATMA DENGAN BRAHMAN”


Diatas telah kami kemukakan bahwa keadaan manusia di dunia ini ditentukan oleh perbuatannya yang lalu. Dan tujuan hidup Umat Hindu ialah mendapatkan kebahagiaan lahir dan batin, moksartham jagadhita. Kebahagiaan batin yang terdalam ialah bersatunya atmat dengan Brahman,  yang disebut Moksa. Moksa atau mukti atau Nirwana, berarti kebebasan, kemerdekaan. Merdeka atau terlepas dari ikatan karma, kelahiran, kematian dan belenggu maya/penderitaan keduniawian.
Moksa adalah  tujuan terakhir dari seluruh Umat Agama Hindu. Dengan menjalankan Sembahyangan batin dengan Dharana (menetapkan cipta); Dhyana (memusatkan cipta) dan Semadi (mengheningkan cipta), manusia bersangsur-angsur akan dapat mencapai tujuan hidupnya yang tertinggi ialah bebas dari segala ikatan keduniawian, untuk bersatunya Atman dengan Brahman.

Selengkapnya:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar